Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Muatan lokal ensiklopedia sejarah dan budaya : Sejarah nasional Indonesia di bawah kolonialisme barat jilid 7

MUATAN LOKAL

ENSIKLOPEDIA

SEJARAH DAN BUDAYA

KEHIDUPAN yang kita alami sekarang ini merupakan hasil dari rangkaian kehidupan masa lalu. Ensiklopedia Sejarah dan Budaya jilid 1-5 (sejarah dunia) berisi berbagai fakta dan kisah tentang berbagai bangsa, tempat, dan peristiwa pada masa lalu yang membentuk dunia seperti yang kita kenal pada saat ini. Kita dapat mengetahui gambaran mengenai bagaimana para tokoh seperti pemimpin tiran, seniman, dan ilmuwan yang hidup ratusan tahun yang lalu meninggalkan warisan yang masih berpengaruh dalam kehidupan manusia pada abad ke-21 ini. Kita akan menelusurk kehidupan manusia selama 40.000 tahun terakhir, dari kehidupan para penghuni gua pada zaman batu hingga bangsa Anglo-Sakson dari bangsa Aztek dan Inca yang hidup di Amerika Tengah sampai bangsa Manchu di Cina, dan dari Perang Kemerdekaan Amerika hingga upaya PBB untuk menjaga perdamaian dunia

Muatan Lokal (jilid 6-8) yang merupakan sejarah nasional Indonesia (dari masa prasejarah, masa kolonial, sampai masa kemerdekaan dan pembangunan), akan membawa kita mengenal perjalanan sejarah bangsa kita, Indonesia.

Bangsa yang besar serta bangsa yang memiliki visi yang jelas untuk menggapai cita-citanya di masa depan adalah bangsa yang mampu mengenal, memelajari, dan memaknai sejarah atau masa lampaunya.

Pengarang Mohammad Iskandar
Nino Oktorino
Agustono
Anhar Gongngong
Edisi
No. Panggil 950.03 NIN m
ISBN/ISSN 9789793535494
Subyek Ensiklopedia Sejarah Asia
Klasifikasi 950.03
Bahasa Indonesia
Penerbit Lentera abadi
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi vii, 192 hlm.; illus.: 23 x 29 cm
Detil Spesifik
Baca Daring