Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Nonfiksi

Pembelaan Islam :Terhadap Kaum Buruh

Maraknya aksi demonstrasi kaum buruh yang me- nuntul perhatian yang layak dan adil, mulai dari tuntutan kenaikan upah, pemberian tunjangan, sampai dengan besarnya pesangon bagi yang terkena PHK. berkesan bahwa kaum majikan/ pengusaha belum atau kurang memperhatikan kesejahteraan mereka. Pengusaha sering mengu- rangi, menahan bahkan menghapus hak-hak yang seharusnya mereka terima. Dari hal ini tampaklah jelas betapa kurang harmonis hubungan antara kaum buruh dan pengusaha.
Islam sebagai "rahmatan lil 'alamin" (rahmat bagi semesta alam) dengan keluasan konsep dan ajarannya yang bersumber dari Al Quran dan As Sunnah perlu digali untuk mencari solusi terhadap berbagai permasalahan, terutama dalam masalah dunia ketenagakerjaan.

Buku ini mencoba mengedepankan ketegasan Islam dalam membela kaum buruh dan arahan bagi kaum pengusaha untuk mewujudkan hubungan industrial manusiawi dan Islami.

Pengarang Imam Ibnu Ichwan
Edisi Cet. 1
No. Panggil 2X0.3 IMA p
ISBN/ISSN
Subyek sosiologi islam
Islam dan kapitalisme
Klasifikasi 2X0.3
Bahasa Indonesia
Penerbit PT. Pustaka Rizki Putra
Tahun Terbit 1999
Tempat Terbit Semarang
Kolasi xiv + 86 hal.; 11 x 17 cm
Detil Spesifik
Baca Daring