Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Praktek kedokteran Nabi : penyembuhan di bawah bimbingan wahyu

Prinsip dasar kedokteran Nabi adalah penyembuhan bersandar pada wahy Allah. Dalam aplikasinya, bahan dasar yang dipergunakan sebagai sarana penyembuhan bersifat alami dan berjalan selaras dengan teori ilmiah yang tepat. Pengobatan yang dipadarkan dalam buku ini, di samping menggunakan faktor kecerdasan manusia, juga mengambil petunjuk dari Al-Qur'an dan Sunnah Rasulullah. Sebagai seorang muslim, kita harus menghindari predikat sebagai orang yang memiliki peta di kantongnya tetapi ia tersesat di jalan. Al-Qur'an dan Sunnah adalah peta panduan gerak manusia, tak terkecuali dalam hal pengobatan. Maka akurasi pengobatan yang mendasarkan prakteknya pada pemahaman Al-Qur'an dan Sunnah Rasulullah telah diakui secara luas. Membaca buku ini, seolah menghadirkan dokter ahli di rumah Anda. Keahliannya bukan sekedar mengobati satu atau dua penyakit di dunia ini. Pengobatan beliau menyeluruh dari dunia sampai akhirat. (sumber: halaman sampul belakang buku)

Pengarang Al-Jauziyah, Ibnu Qayyim
Dzul Bakir
Abu Firly
Edisi Cet. 1
No. Panggil 297.061 IBN p
ISBN/ISSN 9786029975222
Subyek kedokteran dan Islam
Klasifikasi 297.061
Bahasa Indonesia
Penerbit Darul Manar
Tahun Terbit 2015
Tempat Terbit Yogyakarta
Kolasi 493 hlm.; 17 x 25 cm
Detil Spesifik judul asli : Thibbun Nabawi
Baca Daring