Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Wanita yang dirindukan surga : beribadah Tanpa Lelah

"Wanita di dunia akan berkata kepada bidadari surga, Kami mengerjakan shalat, berpuasa, dan bersedekah, sedangkan kalian tidak melakukannya. Kami, wanita di dunia, akan mengalahkan bidadari surga." Ummul Mukminin 'Aisyah ra.

Islam mengajarkan agar ibadah senantiasa dikerjakan dalam setiap situasi dan kondisi. Laki-laki maupun wanita memiliki porsi yang sama untuk beribadah kepada-Nya. Tetapi dalam kondisi tertentu, ada amalan yang secara khusus diperuntukkan bagi laki-laki, dan ada pula ibadah yang secara khusus diperuntukkan bagi wanita.

Buku ini mengajak para Muslimah agar senantiasa mengopti-malkan momen-momen beribadah dalam setiap situasi dan kondisi: zikir kepada Allah, shalat, membaca Al-Quran, bersilaturahim, bersedekah, berbakti kepada suami, mengurus anak, dan beragam ibadah lainnya. Membaca buku ini akan menuntun Anda, para Muslimah, agar menjadi bagian dari wanita- wanita yang dirindukan surga-Nya.

Pengarang M.Fauzi Rachman
Yadi Saeful Hidayat
Edisi Cet. 3, Agustus 2019
No. Panggil 297.61522 FAU w
ISBN/ISSN 9786024181826
Subyek Kedudukan Wanita Dalam Islam
Klasifikasi 297.61522
Bahasa Indonesia
Penerbit Mizan
Tahun Terbit 2009
Tempat Terbit Bandung
Kolasi 194 hlm.; 13.5 x 20.5 cm
Detil Spesifik
Baca Daring