Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Menjadi siswa peneliti

Beberapa tahun belakangan telah terjadi pergeseran pada dunia penelitian siswa. Tuntutan zaman dan dorongan dari pemerintah membuat penelitian semakin marak di level siswa. Ada banyak sekali lomba sebagai wadah untuk memamerkan hasil penelitian dengan apresiasi yang luar biasa. Permasalahannya adalah ada anggapan bahwa penelitian itu sulit dan hanya dapat dilaksanakan oleh siswa yang memiliki label ?pintar? saja. Namun buku ini akan mencoba mematahkan argumen tersebut dimana penelitian dapat dilakukan oleh siapa saja tanpa terkecuali.
Buku ini akan mengupas hal-hal terkait penelitian siswa dengan ulasan yang menggabungkan antara teori dan pengalaman riil penulis saat menjadi peneliti siswa maupun pembimbing penelitian siswa.

Pengarang Th. Arie Prabawati
Janu Arlinwibowo
Edisi Ed. I
No. Panggil 001.42 JAN m
ISBN/ISSN 9786237400370
Subyek metodologi penelitian ilmiah
Klasifikasi 001.42
Bahasa Indonesia
Penerbit Pustaka Referensi
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Yogyakarta
Kolasi ixv, 194 hlm.; 16 x 23 cm
Detil Spesifik
Baca Daring