Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Hendak Kemana (Islam) Indonesia?

Detil Cantuman
SMK PERGURUAN CIKINI JAKARTA

Negara anda benar-benar sedang diamati dari dekat.Kata seoarang Profesor yang cukup lama tinggal di Amerika Serikat (AS), bagaimana seorang profesor terkenal AS begitu menguasai seluk beluk indonesia, sampai hal yang terkecil-kecilnya. Memang indonesia adalah negara muslim terbesar di dunia, Dengan jumlah penduduk Muslim sekitar 190 juta jiwa. Sangat wajar jika negara-negara besar, terutama AS, memberikan perhatian khusus kepada indonesia. Apalagi, pasca-perang Dingin. AS memberikan perhatian besar terhadap masalah-masalah Islam dan kaum Muslim. Di era globalisasi, liberalisasi dan sekulerisasi, indonesia dihadapkan pada tantangan berat. Liberalisasi pemikiran ke agamaan di Barat merupakan sejenis "weapon of mass destruction" (senjata pemusnah masal) terhadap agama itu sendiri. Buku ini, adalah hasil refleksi atas sejumlah problema disekitar kita, pada skala nasional dan global. Sejumlah masalah dicermati, dianalisis dan sekaligus dijawab secara lintas-perspektif.

Pengarang M.A. ADIAN Husaini
Edisi Cet.1
No. Panggil 2x6.1/ADI/h RAK 3
ISBN/ISSN
Subyek perkembangan islam
Klasifikasi 2x6.1
Bahasa Indonesia
Penerbit Media Wacana
Tahun Terbit 2005
Tempat Terbit Surabaya
Kolasi xxix, 248 hlm. ; 19 cm
Detil Spesifik
Baca Daring