Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Mengenal Haji : all about hajj

kalian pasti tahu apa itu ibadah? kenapa kalian harus ibadah? salah satu bentuk ibadah adalah berhaji. haji hukumnya wajib bagi seorang muslim yang baligh dan mmapu. berhaji ada tata caranya, seperti berniat, hadir di padang arafah. membaca talbiyah, sai, berkeliling ka'bah, dll. dengan melaksanakan haji, tandanya kalian cinta pada allah swt. dan sebaliknya. allah pun akan mencintai kalian. mau tau cara mencintai dan dicintai allah swt? mau tahu tata cara ibadah yang benar? dalam buku ini, kalian akan mendapatkan jawabannya!

Pengarang Ali Muakhir
Edisi
No. Panggil 297.352 ALI m
ISBN/ISSN 978-979-010-521-8
Subyek Ibadah (Islam)
Bacaan Kanak-kanak
Klasifikasi 297.352
Bahasa Indonesia
Penerbit Bumi Aksara
Tahun Terbit 2009
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi 32 hal.: ilus.; 18 cm.
Detil Spesifik
Baca Daring