Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Ekonomi sumber daya manusia dalam perspektif pembangunan (BI)

Ruang lingkup ekonomi sumber daya manusia yang dianalisis dalam buku ini adalah persoalan kependudukan, ketenagakerjaan, struktur ketenagakerjaan, sektor informal-formal, transisi kependudukan, mobilitas penduduk, migrasi penduduk, permintaan dan penawaran tenaga kerja, perencanaan ketenagakerjaan, serta penduduk dan pembangunan ekonomi, yang akan memberikan gambaran mengenai sumber daya Indonesia dalam menopang pembangunan yang berkelanjutan. Dengan menggunakan gaya penulisan ilmiah populer buku ini dapat menambah wawasan para mahasiswa, peneliti dan juga masyarakat umum.

Pengarang Mulyadi S.
Edisi Edisi Revisi
No. Panggil 331.11 MUL e
ISBN/ISSN 9789797696108
Subyek Manajemen
SDM, Pembangunan
sumber daya tenaga kerja
Klasifikasi 331.11
Bahasa Indonesia
Penerbit Rajawali Pers
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi xxviii, 286 hlm.; 16.5 x 21 cm.
Detil Spesifik
Baca Daring