Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Pengen Bebas Stres? Hidup Sederhana, Hidup Zuhud!

Alangkah indah hidup yang berselimut kezuhudan, kesederhanaan, dan kekayaan hati. Dengan ketiganya, tak ada rasa was-was yang disebabkan harta atau kesenangan dunia melekat di diri kita. Ada tiga tanda kezuhudan yang dibahas dalam buku ini, yaitu tidak terlalu senang saat mendapat keuntungan dan tidak terlalu sedih kala kehilangan sesuatu, tidak peduli dengan pujian atau caci-maki orang lain selama bisa dekat dengan Allah SWT, serta hati senantiasa dipenuhi ketaatan pada Allah.

Pengarang Saiful Hadi El-Sutha
Edisi
No. Panggil 155.25 SAI ; PB
ISBN/ISSN 9789790331297
Subyek Pengen Bebas Stres? Hidup Sederhana, Hidup Zuhud!
Klasifikasi 155.25
Bahasa Indonesia
Penerbit Erlangga
Tahun Terbit 2009
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi 114 hlm ; 13 x 19 cm
Detil Spesifik
Baca Daring