Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Peluang usaha budi daya jamur tiram

Membudidayakan jamur tiram memang menjanjikan untung besar bagi pelakunya. Selain permintaan pasar yang cenderung meningkat tiap harinya, jamur tiram merupakan salah satu jenis jamur yang cukup mudah untuk dibudidayakan. Sehingga tidak heran bila saat ini banyak masyarakat yang mulai tertarik untuk membudidayakan jamur tiram sebagai peluang usaha. Budidaya jamur tiram sangat cocok untuk daerah beriklim tropis seperti Indonesia. Investasi yang dibutuhkan untuk memulai usaha budi daya jamur tiram cukup murah dan bisa dilakukan bertahap. Ada dua kegiatan utama dalam budi daya jamur tiram. Tahap pertama adalah membuat media tanam dan menginokulasikan bibit jamur ke dalam media tanam tersebut. Sehingga media ditumbuhi miselium berwarna putih seperti kapas. Tahap kedua adalah menumbuhkan miselium tersebut menjadi badan buah.

Pengarang Mada N.M.
Haqi
Edisi Cetakan 1, 2015
No. Panggil 635.8 MAD p
ISBN/ISSN 978-602-70501-5-0
Subyek Jamur Tiram
Klasifikasi 635.8
Bahasa Inggris
Penerbit Salma Idea
Tahun Terbit
Tempat Terbit Yogyakarta
Kolasi 110 halaman : ilustrasi ; 21 cm
Detil Spesifik
Baca Daring