Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Psikologi jilid 1

Buku ini memberikan segala hal yang harus Anda ketahui dalam bidang psikologi dengan bahasa yang lugas dan mudah dimengerti. Dalam setiap bahasannya, Anda juga akan disuguhi dengan ilustrasi, contoh, dan fitur- fitur menarik lainnya yang dapat membantu pemahaman Anda terhadap pokok bahasan yang diangkat

Dalam edisi kesebelas ini, Wade, Tavris, dan Garry melengkapi setiap bahasan yang diangkat dengan hasil-hasil penelitian terkini di bidang psikologi yang terus berubah. Buku ini berisikan enam belas bab yang dibagi menjadi dua jilid Pada jilid pertama buku ini, akan dipaparkan topik-topik mengenai apa itu psikologi, metodologi penelitian psikologi. gen terkait dengan evolusi dan lingkungan, otak dan sistem saraf, ritme tubuh dan kondisi mental, sensasi dan persepsi, pembelajaran dan pengondisian, perilaku di dalam konteks sosial-budaya, serta proses berpikir dan inteligensi

Pengarang Adi Maulana
Benedictine Widyasinta
Oktaviani Mutiara Dwiasri
Wade, Carole
Travis, Carol
Garry, Maryanne
Cokro G.P.H.
Darma Juwono
Novi Vidya Santika
Edisi Ed. 11
No. Panggil 150 WAD p
ISBN/ISSN 9786022986751
Subyek Psikologi
terjemahan indonesia
Klasifikasi 150
Bahasa Indonesia
Penerbit Erlangga
Tahun Terbit 2014
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi xiv, 441 hlm.; 21 x 28 cm
Detil Spesifik Judul asli : Psychology
Baca Daring