Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

My Brave Action!

Orang-orang sukses memiliki keseragaman dalam prinsip hidupnya yang menjadi metode sukses. Metode itu, disadari atau tidak, tergambar dalam tiga poin besar: Vision (Visi), Belief (Keyakinan), dan Action (Tindakan). Ketiganya merupakan kesatuan. Satu saja terpisahkan tak akan berhasil. Penulis membahas metode kesatuan itu berdasarkan pengalamannya dan kejeliannya menyerap ilmu dari orang-orang sukses dan meramunya menjadi sebuah metode. Metode itu terbukti. Metode itu bisa dipelajari.

Banyak orang tahu tentang visi, keyakinan, dan tindakan, tapi hanya sedikit yang tahu cara mengikatnya. Heriyanto Tandra menemukan bahwa pengikat ketiganya adalah keberanian. Ini rahasia yang sering diabaikan banyak orang sehingga pantas orang sukses terbatas jumlahnya. Membaca My Brave Action! membuat Anda tahu bagaimana menumbuhkan keberanian yang akan menjamin kesuksesan Anda

Pengarang Heriyanto Tandra
Edisi
No. Panggil 650.1 HER m
ISBN/ISSN 978-602-03-0791-6.
Subyek Kesuksesan Bisnis
teori bisnis
Klasifikasi 650.1
Bahasa Indonesia
Penerbit Gramedia Pustaka Utama
Tahun Terbit 2015
Tempat Terbit Jakarta
Kolasi xvii + 158 hlm. ; 14 x 21 cm
Detil Spesifik
Baca Daring