Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

Ensiklomini Sains Bumi dan Alam Semesta

Teman - teman, coba sejenak kamu perhatikan, didunia ini ada banayak sekali hal yang indah. Lautan yang biru, hewan hewan yang lucu, tumbuhan yang beraneka ragam, juga benda benda di luar angkasa sana. Selain itu, da juha hal yang menakutkan seperti gempa, tsunami atau badai. Nah, dengan membaca Esniklomini Sains Bumi dan Alam Semesta ini, pengetahuan kamu akan bertambah. Ayo, kita berpetualang ke gurun pasir dengan menaiki unta, atau terbang ke bulan brsama astronot Neil Amstrong.

Pengarang FRIDA FIRDIANI
Edisi
No. Panggil 520.3 FIR e
ISBN/ISSN 978-979-029-102-7
Subyek Bumi dan Alam Semesta
Klasifikasi 520.3
Bahasa Indonesia
Penerbit CV Sahabat
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Jawa tengah
Kolasi IV + 60 hlm; 17,6 x 25 cm
Detil Spesifik
Baca Daring