Katalog Induk Perpustakaan Sekolah

Hotline

Hotline

+6221-5707870
Text

I Can Say Allahu Akbar

azan maghrib telah berkumandang. ayah menginatkan alif untuk bersiap-siap shalat maghrib di masjid. alif dan keluarga pun shalat di masjid. dalam gerakan shalat, kita mengucapkan allaahu akbar. kalimat tersebut disebut kalimat takbir. selain shalat, kapan kita seharusnya mengucpa takbir? ikuti kisah alif dan keluarga dalam buku ini!

Pengarang Ahmad Zakky
Edisi Cet. Ke - 1
No. Panggil 297.56 AHM i
ISBN/ISSN 978-602-342-050-6
Subyek Cerita Anak
Muslim (Anak)
Klasifikasi 297.56
Bahasa Indonesia
Penerbit Zikrul Hakim
Tahun Terbit 2015
Tempat Terbit Jakarta Timur
Kolasi 24 hal.: ilus.; 20 cm.
Detil Spesifik
Baca Daring